Fakultas Psikologi Universitas Airlangga

Webinar: Mempersiapkan Dewasa Gifted untuk Mandiri dan Berkarya

WEBINAR PSIKOLOGI KEBERBAKATAN

Tau ngga, sih?
Kajian individu gifted selama ini umumnya berfokus pada anak dan remaja gifted, baik proses identifikasinya, pemahaman karakteristiknya, maupun segala persoalan yang terkait, seperti stimulasi, pendidikan atau parentingnya. Sementara kajian tentang dewasa gifted, termasuk bagaimana mempersiapkan individu gifted beranjak dewasa beserta segala problematikanya masih jarang dibahas.

Sebagai rangkaian perayaan Dies Natalis ke 37, Fakultas Psikologi Universitas Airlangga mempersembahkan:

Webinar “Mempersiapkan Dewasa Gifted untuk Mandiri dan Berkarya”

Pendaftaran
bit.ly/WebinarDewasaGifted

CP
Aruni Chaerunisa (088212534705)
Najla Tiara Umah (081354600327)

Insight Visit

Mahasiswa sebagai bagian dari masyarakat yang berperan besar dalam perkembangan bangsa di masa depan didorong untuk menjadi individu yang kritis, kreatif, dan inovatif. Kemampuan tersebut sangat diperlukan dalam menghadapi ta…

Read More »